Advokasi Hukum GWI, Angkat Bicara Terkait Adanya Dugaan Pembelokan Dana Desa
Pandegelang, lipsusmedia.com – Bantuan dari Menteri keuangan Republik Indonesia banyak salah arah dari hasil investigasi GWI gabungan wartawan indonesia menemukan cukup banyak kejanggalan, Selasa (11/06/2024).
Hali itu, di sampaikan Hambali SH.MH, selaku tim advokasi hukum GWI, ” karena jelas target tersebut adalah untuk bantuan akibat El Nino yang mengakibatkan cukup banyak kekeringan tanah dan susahnya air bersih seperti apa yang ditekankan kementrian keuangan dengan surat nomor S-129/PK/2023.namun cukup banyak kepala yang seperti di desa medalsari yang berada di kecamatan saketi kabupaten Pandeglang banten dengan berani dana tersebut untuk Drainase. panjang 197 meter salah arah ” ucap Hambali.
Tim Media saat mengkonfirmasi mahpud yusup selaku kepala desa medasari kecamatan saketi bisa bertemu dengan Kades medalsari, menindak lanjuti hal tersebut, dan sesuai jawaban kades , ” Beliau ada di kantor desa, ” ujarnya.
” Apakah kepala desa medalsari tidak mengerti atau memang pura-pura tidak tau bantuan dana desa (DD) tambahan untuk desa 2023 jelas penanganan nya, kekurangan air akibat El Nino, ” tutup Hambali.
(Tim)